5 Penemuan Hebat Dari Pelajar indonesia. |Kreatif & Menginspirasi|











5 penemuan hebat dari pelajar indonesia ini keren banged.


Sangat mengispirasi kita untuk terus berjuang dalam menggapai cita-cita
baiklah langsung saja ke tkp..>>
Siapa saja mereka??




1.Naufal Raziq (Alat Pembangkit listrik dari pohon kedondong)
bocah 14tahun asal aceh ini berhasil membuat pembangkit listrik

menggunakan pohon kedondong. ia mendapat ide ini melalui pelajaran dari buku wahh keren ya..  




2.Hibar Syarul Gafur (Sepatu Anti Pelecehan Seksual)Diciptakan oleh hibar syahrul gafur,seorang pelajar dari SMPN
1bogor, ide sepatu anti pelecehan seksual ini timbul karena ia merasa miris karena banyaknya kasus pelecehan dijalanan 








sepatu anti pelecehan tersebut dilengkapi dengan dua tembaga di sol depan dan beberapa baterai..

baterai-baterai tersebut akan mengalirkan listrik bertegangan 

450volt, pemakai cukup menyentuhkan sepatunya pada pelaku
temuan hibar ini banyak diminati terutama kaum hawa..




 3.Devika Asmi (Bra Penampung Asi)untuk membantu ibu-ibu menyusui, seorang pelajar bernama Devika Asmi menciptakan bra penampung asi, bra tersebut tidak jauh berbeda dengan bra biasa, hanya saja telah dimodifikasi




                                                      

bra penampung asi ini memiliki 2 cup silikon yang memiliki lubang diujungnya dan terhubung dengan selang, selang tersebut terhubung dengan kantung alumunium foil dibagian perut untuk 
menyimpan asi, kantung asi sengaja disimpan dibagian perut 
agar suhu asi sama dengan suhu tubuh agar tetap higenis.



4.Mifta Yama Fauzan (Senjata Elektronik Tanpa Suara)
Diciptakan oleh Mifta, pelajar SMAN Sidoarjo, Jawa Timur. Senjata ciptaannya mampu melempar paku sangat jauh tanpa mengeluarkan suara sedikit pun. Dana yang dikeluarkan untuk memproduksi senjata ini pun terbilang murah. Temuannya membuatnya meraih juara I dan menyisihkan 34 peserta dari seluruh dunia.







5.Antonius Wisnu (Detektor Telur Busuk)
Pelajar SMA Taruna Nusantara Magelang berhasil mencuri perhatian dunia intenasional dengan temuannya. Wisnu, nama pelajar tersebut, menciptakan detektor telur busuk yang dilengkapi sensor dan kalibrator. Detektor dibuat dari bahan sederhana yakni senter.



Telur yang diuji akan disinari dengan cahaya dari senter tersebut. Bila cahaya tembus, lampu akan berwarna hijau dan berarti telur tersebut aman dikonsumsi. Sedangkan bila gelap, lampu merah yang menyala dan mengeluarkan bunyi pertanda telur tersebut busuk. 
Temuan Wisnu banyak diincar penggiat industri yang ingin membeli hak cipta temuannya. Kedepannya, Wisnu berencana membuat alat detektor telur busuk tersebut dengan karet roda.


#Semoga Bermanfaat



                                                                                                                                                                 

 

0 Response to "5 Penemuan Hebat Dari Pelajar indonesia. |Kreatif & Menginspirasi|"

Posting Komentar

Flag Counter